Rabu, 08 Februari 2012

Tips Sederhana Dalam Membeli Velg Mobil Bekas





Velg Mobil Bekas – Tuk anda yg ingin membuat tampilan mobil lebih gahar atau lebih elegen seringkali melakukan modifikasi dibagian-dibagian tertentu pada mobil dan bagian yg paling sering dilakukan adalah dgn mengganti velg mobil standar dgn beberapa velg racing atau model lainnya.

Memang kualitis dari velg itu sendiri bervariatif tergantung model dan kualitasnya, biasanya tuk para modifikator yg mempunyai dana terbatas lebih memiih limbah velg mobil bekas, disamping harganya yg murah kualitas pun bisa didapat tapi tuk soal kualitas dari velg mobil bekas ya tergantung dari yg mencarinya.

Berikut ini tips sederhana dalam memilih velg mobil bekas:

Perhatikan Bibir Velg mobil bekas Yg henda Anda beli, Pastikan kondisi bibir velg bebas dari pecah dan benjol (peyg, red). Perlu diwaspadai, velg dgn diameter besar rawan pecah jika menggunakannya kurang hati-hati. Jika benjolnya susah tuk dideteksi secara kasatmata, gunakan mesin balancing. Tuk memeriksa velg yg masih terpasang ban, sebaiknya ban dilepaskan dahulu tuk mempermudah pengecekan.
Namun dalam masalah ini bisa diakali dgn di-press di bengkel khusus velg. Semakin besar dimensi velg, semakin tinggi ongkosnya.

Perhatikan apakah velg mobil bekas Anda merupakan Bekas Bubutan, Kondisi tersebut dapat dilihat berupa garis-garis pada bibir velg. apabila Anda menemui bekas tersebut, berarti velg mobil bekas pernah bengkok atau peyg. Sebab, salah satu cara tuk membenahi velg yg telah bengkok, selain di-press juga dgn cara dibubut. Jadi, bekas bubutan itu pasti terlihat.
Note,  perhatikan juga offset-nya. Jangan sampai juga ada bekas garis-garis bubutan. Sebab jika sudah dibubut, berarti offset velg tersebut sudah berubah dari kondisi aslinya.

Perhatikan Apakah velg mobil bekas apakah Cat Ulang Atau Overspet. Periksa kembali cat atau lapisan luar velg mobil bekas yg hendak anda beli. jika dilapis krom, maka warna krom yg asli akan lebih mengkilap dibandingkan dgn krom polesan. Namun apabila velg dicat, warna velg mobil bekas harus merata dan sesuai aslinya.
Cara sederhana mengindentifikasinya benar atau tidaknya  velg mobil bekas itu pernah dicat ulang, bisa dilihat dari emblem atau cetakan merek pada velg tersebut. apabila sudut cetakan terlihat 'tajam', maka kemungkinan besar cat velg tersebut masih asli. Namun, tak bisa dipungkiri, dalam hal ini dibutuhkan orang yg hafal dan sudah terbiasa 'bermain' dgn velg. Yg harus diperhatikan adalah agar menghindari overspet yg bertujuan tuk menyembunyikan cacat yg dimiliki oleh velg. Jadi, jangan tertipu oleh penampilan cat yg mentereng.



Info Terkait:



Tidak ada komentar:

Posting Komentar