Rabu, 06 April 2011

Web Iklan Baris, Adakah Manfaatnya?






Iklan Gratis - Sudah bukan rahasia jika membuat web iklan baris sekarang ini sangatlah mudah, bahkan engine blog pun bisa digunakan sebagai web iklan baris dan iklan gratis, ambil contoh WordPress dan Blogspot.

Dibawah ini manfaat dari web pasang iklan baris, iklan gratis online ?

·         Dapat keuntungan langsung darinya, artinya jika ada pemasang iklan kita dapat profit. Anda bisa dgn bebas memasang tarif sesuai spesifikasi space yg diminta klien Anda.
·         Sebagai sumber backlink, web-web iklan baris, iklan gratis sangat ramah dgn mesin pencari karena kontennya selalu uptodate, mendapatkan backlink darinya akan sangat membantu meningkatkan rangking web Anda di SERP.
·         Sebagai pintu rejeki ke web Anda yg lain, artinya jika Anda mempunyai web lain Anda bisa manfaatkan web iklan baris, iklan gratis tersebut sebagai pintu masuknya trafik ke web Anda yg lain tersebut.
·         Untuk promosi produk sendiri, selain Anda menawarkan space ke pemasang iklan, manfaat lain yg bisa Anda peroleh adalah bisa Anda gunakan untuk mempromosikan produk Anda, baik itu produk affiliate atau produk buatan Anda sendiri langsung.
·         Tidak capek mengupdate konten, jika karena web iklan baris, iklan gratis semuanya bisa berjalan otomatis karena memang yg mengisi konten adalah pemasang iklan sendiri.
·         Hemat budget promosi.
·         Sebagai dummy dan link exchange, selain untuk dummy yg bisa menambah kekuatan backlink, juga bisa Anda gunakan sebagai tempat link exchange dari web utama Anda.
·         Sebagai investasi jangka panjang, semakin lama usia web iklan baris Anda, biasanya akan semakin banyak pula trafik yg akan Anda dapatkan yg berarti potensi untuk pemasang iklan dan itu berarti profit
·         Sebagai branding (kepercayaan), ketika Anda mempunyai web iklan baris yg tidak hanya ramai tapi juga UNIK lain dari yg lain, itu bisa menjadi branding yg bagus buat mengingkatkan pembelian.

Nah, ternyata memang enakkan punya web iklan baris online itu kalau kita tahu manfaat dan bisa memaksimalkannya.


Sumber: kuncimarketing.com
Temukan Info Lain Sepuatar Iklan Gratis

Tidak ada komentar:

Posting Komentar