Selasa, 05 Juli 2011

Manfaat Pengobatan Alternatif Dengan Terapi Listrik

TERAPI LISTRIK merupakan jenis Pengobatan Arternatif yang mengunakan media listrik melalui sentuhan jari penterapis. Bermanfaat untuk melenturkan urat syaraf, melancarkan peredaran darah, melunturkan lemak dalam darah (kolestrol), meningkatkan vitalitas tubuh, membakar kadar gula, dan lain-lain.


Inti terapi listrik, untuk melancarkan peredaran darah, mengaktifkan ion-ion dalam tubuh, dan memperbaiki kulitas darah. Satu kali sesi pengobatan hanya berlangsung 30 menit. Selama itu pentrapis akan mengalirkan listrik di sekujur tubuh pasien, melalui simpul-simpul syaraf di tangan, kaki, kepala, punggung, atau leher dan sebagainya. Ibaratnya, jika akupuntur dalam mengobati pasien menggunakan sebuah jarum, namun bagi seorang penerapis terapi listrik, jarum yang menakutkan cukup diganti dengan sentuhan jari tangan yang mampu memancarkan gelombang arus listrik terukur, dan tidak berbahaya bagi pasien.

Terapi kesehatan ini dapat mengobati berbagai penyakit, antara lain: Melancarkan sirkulasi darah di dalam seluruh tubuh, menjaga kesehatan agar tetap prima, membantu mengurangi rasa sakit dan kelelahan, melancarkan produksi hormon endorfin yang berfungsi untuk relaksasi tubuh, mengurangi beban yang ditimbulkan akibat stres, menyehatkan dan menyeimbangkan kerja organ-organ tubuh, menyingkirkan toksin atau racun dalam tubuh, kekuatan dan kelenturan pikiran,tubuh dan emosi bisa ditingkatkan, rekturisasi tulang otot dan organ dapat dibantu, tidur bisa lebih nyenyak dan puas.

Terapi listrik juga dapat meningkatkan vitalitas tubuh dan membantu penyembuhan penyakit seperti: Stroke dini, Kelumpuhan (bukan akibat dari kecelakaan), Darah tinggi, Diabetes, Maag, Obesitas, Vertigo, Rematik, Asam urat, Saraf kejepit, badan pegal, letih, lesu., kesemutan, Keturunan (lemah Syahwat), Ambeyen, Dan lain-lain.

Terapi ini tanpa pengisian, jadi ilmiah untuk menggantikan “jarum akupuntur, menjadi sentuhan telapak tangan yang mempunyai arus listrik” dalam mengobati pasien.

Info Terkait – Terapi Kesehatan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar